Gagal saat menjalankan SDK Android sepertinya banyak di alami oleh para developer Android pemula. Saya sebagai seorang newbie di bidang Android juga mengalami masalah yang sama. Setelah selesai membuat game pertama yang saya buat dengan Unity, tiba waktunya melakukan proses terakhir yaitu membuat file Apk, atau biasa di sebut Build supaya Game yang kita buat bisa di coba di perangkat Android. Setelah mencoba melakukan Build, ternyata muncul error yang mengatakan SDK Android tidak di temukan. Setelah melakukan browsing tentang cara menambahkan SDK Android di Unity, banyak panduan yang saya baca. Semua artikel yang saya baca mengatakan, untuk mengatasi masalah SDK Android tidak di temukan kita harus menginstal Java JDK dan mempunyai file Android SDK yang bisa di download website Android Developer. Sesuai petunjuk saya sudah download dan install java terbaru, dan download SDK Android dan saya copy ke Drive D. Langkah langkah mengatasi masalah android.bat tidak jalan pad